Guide for a WordPress beginner who wants to become a Pro! Learn More

7 Peluang Bisnis yang Cepat Menghasilkan Uang dengan Modal Kecil

Ingin memulai bisnis yang tidak membutuhkan modal terlalu besar? Coba beberapa peluang bisnis yang cepat menghasilkan uang dengan modal kecil berikut ini. Selain itu, jenis usaha tidak hanya bisnis skala besar yang bisa maju. Banyak peluang usaha kecil yang menguntungkan yang bisa dijalankan. Meskipun usaha kecil kecilan dengan modal kecil tapi menguntungkan dan berpotensi mendapatkan untung besar jika dijalankan dengan benar.

Beberapa contoh usaha kecil menguntungkan dibawah ini bisa jadi ide usaha yang menguntungkan untuk Anda jalankan. Meskipun ini contoh usaha kecil kecilan dengan modal kecil yang harus dikeluarkan, tapi kemungkinan untung besar juga terdapat didalamnya.

Bahkan peluang usaha ini semua orang bisa lakukan termasuk Anda. Belum tahu dari mana memulainya saat akan membuka usaha? Baca artikel panduan cara anti gagal memulai usaha baru bagi pemula.

Di era persaingan pasar bebas yang semakin mempersulit keadaan untuk bisa bersaing dalam berwirausaha menyebabkan kita harus pandai – pandai memilih dan memanfaatkan setiap peluang usaha yang ada.

Sebetulnya banyak peluang usaha baru dengan modal kecil jika kita jeli dan mau memanfaatkan setiap kesempatan. Berikut 7 contoh usaha kecil yang menguntungkan yang dapat dimanfaatkan peluang usahanya.

Contoh Usaha Kecil Menguntungkan, Modal kecil, Untung Besar

Berikut ini contoh beberapa peluang bisnis yang cepat menghasilkan uang dengan modal kecil yang memiliki prospek untung besar yang dapat dicoba.

1. Puang Bisnis Usaha Kecil Jualan Pulsa Elektrik

Contoh usaha modal kecil untung besar yang pertama ialah jualan pulsa elektrik. Bisnis jualan pulsa adalah salah satu Jenis Usaha Modal Kecil yang cocok untuk para pelajar sekalipun.

Usaha jualan pulsa adalah salah satu usaha yang menjanjikan dengan modal kecil karena tidak membutuhkan banyak uang untuk modal awal. Modal yang dibutuhkan untuk mulai berjualan pulsa dengan uang 500 rupiah saja seseorang sudah dapat menjalankan bisnis ini.

Baca juga:  3 Usaha Yang Menjanjikan Menjelang Lebaran.

Selain modal kecil, usaha jual pulsa juga tidak terlalu repot dan tidak memerlukan keahlian khusus.

Hanya bermodalkan hp “jadul”, serta sim card yang telah didaftarkan sebagai agen pulsa dan menyetorkan deposit awal, bisa langsung berjualan pulsa. Maka peluang usaha yang menjanjikan dengan modal kecilini patut dicoba

2. Usaha Kecil Menguntungkan Dengan Bisnis Warung Kopi

Mungkin usaha jualan kopi terlihat sepele dan tidak menghasilkan. Tapi jangan salah, bisnis warung kopi adalah salah satu contoh usaha modal kecil untung besar yang banyak orang sudah buktikan.

Asal anda tahu saja bahwa jualan kopi adalah salah satu usaha modal kecil yang cepat menghasilkan uang.

Modal yang dibutuhkan hanyalah membeli kopi dan peralatan seperti termos air, dan kopi instan.

Usaha warung kopi akan lebih cepat menghasilkan uang apabila dibarengi dengan aneka snack atau makanan kecil sebagai pendamping.

Terlebih lagi orang indonesia rata-rata pecinta kopi, maka peluang usaha kecil yang menguntungkan dengan modal kecil ini sangat menjanjikan keuntungan besar untuk dijalani.

3. Usaha Modal Kecil Jasa Potong Rambut Pria Untung Besar

Peluang usaha kecil menguntungkan untuk dijalani selanjutnya adalah membuka usaha jasa potong rambut pria.

Nah, kalo yang ini adalah jenis usaha yang cocok dengan modal kecil bahkan dapat dikatakan sangat kecil.

Bahkan jika Anda tinggal di desa sekalipun dan ingin menghasilkan uang dari bisnis kecil kecilan, bisnis jasa potong rambut bisa jadi usaha kecil menguntungkan di desa tempat tinggal Anda.

Modal untuk membuka usaha jasa potong rambut hanyalah seperangkat potong rambut sepert gunting, spray dan pisau cukur.

Modal paling besar hanya untuk biaya sewa tempat tapi tenang, anda bisa memulai usaha jasa potong rambut pria hanya dengan memanfaatkan ruang kosong dirumah pribadi saja kok.

Artikel Terkait:  Bisnis Budidaya Rempah-Rempah ini Wajib Di Coba.

4. Usaha Kecil Kecilan Jualan Mie Ayam Keliling

Tahu mie ayam dong?! Mie ayam atau yang biasa disebut bakmie ayam bisa jadi pilihan untuk memulai usaha dengan modal kecil yang terbatas.

Prospek usaha jualan mie ayam sangat bagus mengingat makanan ini merupakan salah satu makanan favorite orang Indonesia.

Hanya dengan modal gerobak serta peralatan mie ayam, anda sudah bisa berwirausaha sendiri.

Modal untuk belanja bahan-bahan berjualan mie ayam tidaklah besar hanya untuk membeli daging ayam untuk isian, sayur, saos, mie serta bumbu. Bisnis jualan mie ayam keliling bisa jadi usaha kecil yang menguntungkan untuk dijalankan.

5. Usaha Kecil Menguntungkan Jual Gorengan

bisnis yang cepat menghasilkan uang dengan modal kecil

Gorengan adalah makanan favorite yang jadi ciri khas kebanggaan orang Indonesia. Ini adalah salah satu usaha kecil yang menguntungkan sekali dan hampir semua orang bisa menjalankan usaha kecil-kecilan yang satu ini.

Aneka macam gorengan bisa anda jual seperti tempe goreng, bakwan, tahu goreng dan lain-lain. Maka peluang usaha modal kecil yang satu ini juga sangat menjanjikan.

Usaha jual gorengan tidak harus netap disatu tempat. Jual gorengan keliling adalah salah satu usaha yang cepat menghasilkan uang.

Dari penuturan para pedagang gorengan keliling, mereka dalam satu hari rata-rata uang yang bisa dihasilkan dari menjual gorengan keliling berkisar 300rb sampai 1jt rupiah.

Wow,,,!! Sangat menjanjikan bukan usaha jualan gorengan.

6. Membuka Usaha Jualan Sayur

Selanjutnya peluang usaha dengan modal kecil yang nisa jadi usaha usaha kecil yang menguntungkan adalah Bisnis Jualan Sayur.

Usaha jualan sayur keliling bisa dicoba jika masih belum ada jenis usaha yang cocok dengan pilihan diatas namun masih terkendala modal.

Sayuran adalah kebutuhan primer sehari-hari.

Menyikapi pola hidup masyarakat jaman sekarang ini yang selalu ingin dilayani dengan cepat, praktis, mudah dan juga ekonomis, maka peluang usaha modal kecil yang satu ini memiliki potensi yang sangat menjanjikan keuntungan besar.

Usaha Jualan sayuran keliling adalah salah satu jenis peluang usaha agribisnis pertanian yang bisa jadi pilihan untuk memulai usaha dengan modal kecil.

Anda bisa menjual berbagai macam sayuran, ikan dan lain-lain yang dijajakan dengan menggunakan gerobak sayur kepada para ibu rumah tangga di komplek perumahan padat penduduk.

7. Peluang Bisnis Yang Menjanjikan Di Masa Depan Menjadi Seorang Blogger

Masih bingung untuk memulai usaha konvensional?!

Cobalah untuk terjun kedunia blog dengan menulis di blog dan memonetisasinya dengan iklan jaringan sepert Google AdSense dll. Baca panduan Cara Menghasilkan Uang Dari Google AdSense.

Aktifitas blogging merupakan peluang usaha yang menjanjikan di masa depan. Hanya bermodal kuota untuk mengakses internet, anda bisa mulai menghasilkan uang. Syaratnya Anda harus bisa sabar dan konsisten dalam membangun blog.

Menghasilkan uang dengan blog tidak hanya dengan memonetisasi dengan jaringan periklanan seperti Google AdSense dan jaringan iklan lainnya saja, tapi juga bisa untuk menjual produk entah produk sendiri ataupun produk orang lain.

Jadi blogger adalah contoh usaha yang menjanjikan dengan modal kecil yang mendatangkan keuntungan besar jika dijalankan dengan konsisten. Baca juga: Cara Agar Blog Kamu Menghasilkan Uang. Meskipun menjadi seorang blogger terkesan seperti pengangguran, namun aktifitas blogging bisa jadi salah satu usaha kecil menguntungkan untuk dijalani.

Demikianlan beberapa Pilihan peluang bisnis usaha dengan modal kecil yang menguntungkan yang dapat dicoba.

Selain daftar peluang usaha dengan modal kecil tapi menguntungkan diatas, sebetulnya masih banyak ide peluang bisnis yang cepat menghasilkan uang dengan modal kecil lainnya yang bisa dimanfaatkan bila kita jeli.

Share on:
Avatar for AlviyatuN

Hai, saya Alviyatun  Orang di belakang alviya.com. Blogger dengan pengalaman 4+ tahun mengurus domain ini. Temukan saya di Medium. Mari kita bicara tentang pemasaran, bisnis, dan keramaian di Twitter . (Dan oh, jika Anda berada di LinkedIn, mari terhubung !)

    KLIK
DONASI VIA PAYPAL Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain www.alviya.com. Terima kasih.

6 thoughts on “7 Peluang Bisnis yang Cepat Menghasilkan Uang dengan Modal Kecil”

Leave a Comment